Tampilkan postingan dengan label Sel. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Sel. Tampilkan semua postingan

Sel dan Reproduksi Sel



Sel dan Reproduksi Sel


Sel merupakan unit dasar dari kehidupan, teori ini dikemukakan oleh dua orang ahli mikroskopis Jerman masing-masingnya adalah T. Schwann dan M. J. Schleiden (1838) dan Theodore Schwaan (1839) yang dikenal sebagai teori sel. Teori ini menyatakan bahwa sel merupakan unit dasar yang penting dari suatu organisme yang baik yang uniseluler maupun yang multiseluler. Teori ini

7 Penjelasan Lengkap Perbedaan Sel Hewan, Tumbuhan dan Bakteri

Inilah 7 Penjelasan Lengkap Perbedaan Sel Hewan, Tumbuhan dan Bakteri. Berikut ini daftar perbedaan antara sel tumbuhan, sel hewan dan sel bakteri:


1. Dinding sel

Sel tanaman: Dinding sel tanaman sangat kuat dan kasar. Banyak mengandung Tidak mempunyai dinding
sel Dinding sel terdiri atas rantai polisakarida dan rantai peptida pendek. selulosa yang terikat pada polisakarida dan protein.

Pengertian, Perbedaan Sel Prokariotik dan Ekariotik Dalam Tabel

Pengertian, Perbedaan Sel Prokariotik dan Ekariotik Dalam Tabel - Unit fisik terkecil dari organisme hidup adalah sel. Komposisi material sel pada semua organisme adalah sama yaitu: DNA, RNA, protein, lemak dan fosfolipid, yang merupakan komponen dasar semua jenis sel. Namun demikian pengamatan lebih teliti menunjukkan adanya perbedaan sangat mendasar antara sel bakteri dan sianobakteria di satu

Sejarah Perkembangan Mikrobiologi



A. PENEMUAN ANIMALCULUS

Awal terungkapnya dunia mikroba adalah dengan ditemukannya mikroskop oleh Leeuwenhoek (1633-1723). Mikroskop temuan tersebut masih sangat sederhana, dilengkapi satu lensa dengan jarak fokus yang sangat pendek, tetapi dapat menghasilkan bayangan jelas yang perbesarannya antara 50-300 kali.
Leeuwenhoek melakukan pengamatan tentang struktur mikroskopis biji, jaringan