Tampilkan postingan dengan label Sistem Rangka. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Sistem Rangka. Tampilkan semua postingan

Macam Sendi Pada Manusia, Fungsi, Contoh, Kelainan dan Gambarnya


Pengertian Persendian



Persendian ialah tempat perhubungan antara tulang-tulang atau antara tulang dengan tulang rawan. Secara fungsional sendi dibagi menjadi:



1. Synarthrosis yaitu sendi yang tidak dapat bergerak.

2. Amphiarthrosis yaitu sendi yang pergerakannya sedikit.

3. Dyarthrosis yaitu sendi yang pergerakannya bebas



Secara struktural (ada atau tidaknya rongga sendi dan jaringan

Soal Ulangan Harian IPA Kelas 4 Semester 1: Rangka Manusia


Soal Ulangan Harian IPA Kelas 4 Semester 1: Rangka Manusia

Untuk mengerjakan soal ualngan harian ini, silakan baca materi pelajarannya terlebih dahulu disini: IPA 4 SD Semester 1: Rangka Manusia - Kegunaannya, Cara Menjaga dan Merawatnya


Soal Pilihan Ganda

1. Tulang yang menyusun dasar wajah terdapat pada rangka kepala bagian . . . .
a. depan
b. belakang
c. samping kanan
d. samping kiri

2.

IPA 4 SD Semester 1: Rangka Manusia - Kegunaannya, Cara Menjaga dan Merawatnya



IPA Kelas 4 SD Semester 1: Rangka Manusia - Kegunaannya, Cara Menjaga dan Merawatnya

Di dalam tubuh manusia terdapat lebih dari 200 tulang. Tulang bersifat kuat dan kaku serta sulit dibengkokkan. Namun, atlet senam lantai di atas dapat menggerakkan tubuhnya dengan lentur. Bahkan, dia dapat menekuk tangan dan kakinya ke arah yang sulit dilakukan oleh orang kebanyakan. Mengapa hal ini bisa

Penjelasan Lengkap Sistem Rangka Manusia dan Hewan


Pengertian Sistem Rangka

Sistem rangka adalah suatu sistem organ yang memberikan dukungan fisik pada makhluk hidup. Sistem rangka umumnya dibagi menjadi tiga tipe: eksternal, internal, dan basis cairan (rangka hidrostatik), walaupun sistem rangka hidrostatik dapat pula dikelompokkan secara terpisah dari dua jenis lainnya karena tidak adanya struktur penunjang. Rangka manusia dibentuk dari

Praktikum: Mengidentifikasi Bagian-bagian Rangka Aksial dan Rangka Apendikular


Lembar Kerja Praktikum Biologi


A. Judul: 

Mengidentifikasi bagian-bagian rangka aksial dan rangka apendikular


B. Tujuan: 

Pesrta didik dapat mengidentifikasi bagian-bagian rangka aksial dan rangka apendikular dengan benar


C. Dasar Teori:

Rangka merupakan sekumpulan tulang-tulang yang menyusun tubuh baik manusia maupun hewan/ ternak. Pada unggas dan vertebrata lainnya rangka terletak

Sistem Rangka pada Ternak Unggas


Sistem Rangka pada Ternak Unggas


Karakteristik Tulang Ayam

Kerangka ayam berfungsi membentuk kekuatan kerja untuk menyokong tubuh, tempat pertautan otot, melindungi organ-organ vital, tempat diproduksi sel darah merah dan sel darah putih pada sumsum, membantu pernapasan dan meringankan tubuh saat terbang. Secara garis besar susunan tulang ayam terlihat pada gambar berikut ini:

Perhatikan